#NoHighhellsNoWorries

Si Barbar ini ada di perempatan Gunawarman. Pas buat ngaso atau duduk serius pake laptop. Sedia juice murni, kopi dan cemilan. Favorit saya: kopi susu gula aren (apalagi kalau takaran gulanya dikurangin) dan juice hell doc (campuran apel, wortel, dan jeruk). Harga per item 35 – 50 ribu. Sangat ‘welcome’ pada sendal jepit dan celanaContinue reading “#NoHighhellsNoWorries”

Nasi ulam khas Blok-S

Di keluarga kami yang ‘Jawa’, nasi ulam terbilang pendatang baru. Bisa dibilang, saya yang mengenalkan. Kala itu, awal 2010, sering sok-sok’an bikin makanan eksotis. Tapi, nasi ulam buatan saya tak terbilang sukses. Hanya adik ipar, Aliandri Ginanjar, yang doyan. Ia bolak-balik menyendok dari dandang sampai ludes. Bertahun kemudian, kami mulai beli nasi ulam untuk sarapan.Continue reading “Nasi ulam khas Blok-S”